Category Archives: Phytolaccaceae

Bayam Belanda – Phytolacca acinosa Roxb.

      No Comments on Bayam Belanda – Phytolacca acinosa Roxb.

Sumber: https://pfaf.org/user/Plant.aspx?LatinName=Phytolacca+acinosa Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Caryophyllales Famili: Phytolaccaceae Genus: Phytolacca Spesies: Phytolacca acinosa Roxb. Nama lokal: Bayam Belanda Deskripsi Tanaman bayam belanda merupakan salah satu tanaman yang memiliki ciri khusus daunnya beracun tetapi ketika masih muda aman untuk dikonsumsi, bentuk bunga yang bergerumbul dan berwarna ungu, dan akarnya berwarna ungu yang beracun. Selain itu, batang… Read more »

Getih-getihan – Rivina humilis L.

      No Comments on Getih-getihan – Rivina humilis L.

Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Caryophyllales Famili: Phytolaccaceae Genus: Rivina Spesies: Rivina humilis L. Kegunaan : Berkhasiat sebagai antioksidan dan anti kanker Deskripsi: Rivina humilis adalah semak yang tumbuh hingga ketinggian sekitar 30-90 cm. Daun-daunnya berbentuk elips hingga oval, dengan tepi yang rata atau bergelombang, berwarna hijau tua, dan tersusun secara berlawanan di batang tanaman. Bunga-bunganya… Read more »