Temu giring – Curcuma heyneana Valeton & Zijp.

      No Comments on Temu giring – Curcuma heyneana Valeton & Zijp.

 

Deskripsi         :  Tanaman semak dengan tinggi berkisar 1 meter. Batang semu, tegak, permukaan licin, membentuk rimpang. Daun tunggal, permukaan licin, berpelepah. Perbungaan majemuk, berambut halus, mahkota warna kuning muda atau hijau muda. Akar serabut warna kuning kotor.

Rimpang : Untuk obat cacing

Pemakaian : Sebanyak 5 gram temu giring diparut, tembahkan 100cc air panas dan diamkan lebih kurang selama 2 jam, kemudian disaring dan airnya diminum pagi hari sebelum makan.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *