Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Magnoliophyta Kelas : Dicotiledoneae Ordo : Myrtales Famili : Myrtaceae Genus : Syzygium Species : Syzygium polyanthum (Wight.) Walp. Deskripsi Tanaman pohon dengan tinggi mencapai 25 meter. Batang bulat, permukaan licin, warna putih kecoklatan. Daun tunggal, berhadapan, bentuk lonjong sampai elips. Perbungaan majemuk, bentuk malai, warna putih,… Read more »
Deskripsi : Tanaman pohon dengan tinggi mencapai 20 meter. Batang berkayu, bercabang banyak, diameter 10-30 cm, warna putih kotor. Daun tunggal, bentuk bulat telur. Perbungaan majemuk, bentuk malai, kelopak bentuk lonceng, mahkota bulat telur. Buah buni, panjang 2-3 cm, warna merah tua. Biji lonjong, keras, warna putih. Akar tunggang bercabang berwarna coklat muda. Kulit batang : Mengobati kencing manis… Read more »
Deskripsi : Perdu, batang pohon besar dan berkayu keras, saat masih muda berwarna hijau, apabila sudah tua berwarna tua keunguan. Daun cengkeh berwarna hijau berbentuk bulat telur memanjang. Bunga dan buah cengkeh akan muncul pada ujung ranting daun dengan tangkai pendek serta bertandan. Pada saat masih muda bunga berwarna keungu-unguan, kemudian berubah menjadi kuning kehijau-hijauan dan berubah lagi menjadi merah… Read more »
Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Lamiales Famili: Boraginaceae Genus: Symphytum Spesies: Symphytum officinale L. Deskripsi Herba perennial tiggi, 20-50 cm. Batang berdaging, semu dan tidak berkayu, serta memiliki percabangan simpodial. Daun tunggal, roset akar, berbentuk lanceolatus, dan berwarna hijau. Bunga berbentuk seperti corong, perbungaan dari sisi mekar termasuk rasemosa, sedangkan dari… Read more »
Deskripsi : Pohon, tinggi lk 12 m, berbatang tegak, berbentuk bulat, berkayu, dan berwarna coklat. Daun tunggal, yang berbentuk lonjong, permukaan halus, mengkilat dan berwarna hijau. Bunga majemuk, berbentuk tandan, tersebar di batang, dan cabang. Buah buni, berbentuk bulat, dan berwarna coklat, biji berbentuk ginjal, permukaan halus, dan berwarna hitam mengkilat. Akar tunggang, dan berwarna putih kotor…. Read more »
Deskripsi : Terna tahunan, tegak, tinggi 20-90 cm. Daun tunggal, letak berhadapan, bulat telur, tepi bergerigi, permukaan jelas berlekuk-lekuk, berwarna hijau tua. Bunga majemuk tersusun dalam poros bulir yang memanjang, seperti pecut, panjangnya 4- 20 cm. Bunga mekar dalam waktu yang berbeda, ukurannya kecil, berwarna ungu, jarang berwarna putih. Daun : Untuk nifas, haid tidak teratur Kegunaan : Sebagai… Read more »
Deskripsi : Tanaman herba dengan tinggi berkisar 1-2 meter. Batang persegi, berkayu, berlubang, bergetah putih. Daun tunggal, pangkal daun bertoreh, helaian bentuk lonjong dan lanset. Per bungaan majemuk, bentuk malai, mahkota bentuk jarum warna putih kekuningan. Buah kotak, berusuk lima, berambut, warna hitam. Biji kecil, bentuk jarum, warna hitam. Akar tunggang warna putih kotor. Batang, daun : Mengobati… Read more »
Deskripsi :Tanaman semak dengan tinggi mencapai 1,5 meter. Batang tegak, bulat, lunak, warna hijau. Daun tunggal, bentuk lonjong, letak tersebar. Perbungaan majemuk, mahkota lonjong, bentuk corong. Buah bulat, warna hijau saat muda, coklat kehitaman saat tua. Biji bulat pipih, kecil, warna putih. Akar tunggang berwarna putih kecoklatan. Daun : Mengobati sakit kepala kongestif (Dalam bentuk pelet) Kegunaan : Antiproliferase, antioksidan,… Read more »
Deskripsi : Tanaman perdu dengan tinggi berkisar 2,5 meter. Batang masif, bulat, permukaan ber buku, berambut, tegak, dan bercabang. Daun tunggal, tepi bergerigi. Perbungaan majemuk, mahkota bertajuk runcing, warna putih, putik kuning. Buah buni, bulat, hijau saat muda, saat tua berwarna merah. Biji kecil,pipih, warna putih, permukaan licin. Akar tunggang berwarna putih. Daun, buah : Mengobati kulit terbakar… Read more »
Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Tracheophyta Kelas: Magnoliopsida Subkelas: Dilleniidae Ordo: Malvales Famili: Malvaceae Genus: Sida Spesies: Sida rhombifolia L. Deskripsi Tanaman semak dengan tinggi mencapai 2 meter. Batang berkayu, bulat, warna putih kehijauan. Daun tunggal, berseling, bentuk jantung. Bunga tunggal, bentuk bulat telur, warna kuning. Buah batu warna hijau saat muda, saat tua menjadi hitam. Biji bulat kecil warna hitam…. Read more »