Mempelas – Tetracera scandens (L.) Merr.

      No Comments on Mempelas – Tetracera scandens (L.) Merr.

Sumber: https://www.socfindoconservation.co.id/plant/157 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Dilleniales Famili: Dilleniaceae Genus: Tetracera Spesies: Tetracera scandens (L.) Merr. Nama lokal: Mempelas/Akar Ampelas Putih Habitat Tetracera scandens merupakan tanaman merambat yang tingginya dapat mencapai 4 m. Tanaman ini biasanya ditemukan di daerah pinggiran sungai, hutan, pesisir, dan daerah semak. Deskripsi Tanaman ini memiliki ciri batang tegak berkayu, silindris, dan… Read more »

Cynometra elmeri Merr.

      No Comments on Cynometra elmeri Merr.

sumber : https://images.app.goo.gl/NsfjQg32DuZFfwC96 Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Subkelas: Rosidae Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Genus: Cynometra Spesies: Cynometra elmeri Merr. Deskripsi Tanaman: Cynometra elmeri adalah pohon yang biasanya tumbuh hingga ketinggian sekitar 10 hingga 20 meter. Daun-daunnya berbentuk majemuk dan tersusun secara majemuk, dengan beberapa daun kecil yang menyusun satu daun besar. Bunganya biasanya berwarna kuning atau… Read more »

Kana Air – Thalia geniculata L.

      No Comments on Kana Air – Thalia geniculata L.

Sumber: https://www.socfindoconservation.co.id/plant/780 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Zingiberales Famili: Marantaceae Genus: Thalia Spesies: Thalia geniculata L. Nama lokal: Cana air Habitat Thalia geniculata merupakan tanaman herba yang tingginya dapat mencapai 4 m. Tanaman ini biasanya ditemukan di daerah lahan basah, hutan, dan daratan. Deskripsi Tanaman kana air memiliki rimpang yang tebal (batang horizontal bawah tanah). daun besar… Read more »

Calingcing – Oxalis intermedia A.Rich.

      No Comments on Calingcing – Oxalis intermedia A.Rich.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Oxalidales Suku : Oxalidaceae Nama Indonesia Indonesia : calingcing Penyebaran Indonesia, Meksiko, Amerika Tropis (Setyawati et al., 2015) Habitat Tumbuh di kebun, pekarangan, lapangan, jalan setapak tanaman budidaya, tepi jalan, dan area yang lembab (Nesom, 2009). Deskripsi Tumbuhan perennial; Bentuk hidup herba, arah tumbuh batang… Read more »

Anggrek tanah ungu – Sphatoglotis plicata Blume

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Asparagales Suku : Orchidaceae Nama Indonesia Indonesia : anggrek tanah ungu Habitus Spathoglottis plicata banyak dijumpai tumbuh di dataran rendah dan sedang mulai dari permukaan laut hingga ketinggian 800 m dpl. Persebaran Spathoglottis plicata berasal dari Asia tropis dan subtropis, kemudian menyebar luas di seluruh… Read more »

Bunga Pisang-pisangan – Heliconia rostrata Ruiz.& Pav.

Sumber : https://www.picturethisai.com/id/wiki/Heliconia_rostrata.html   Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Zingiberales Suku : Heliconiaceae Genus : Heliconia Spesies : Heliconia rostrata Ruiz.& Pav.   Nama Indonesia : paruh burung Nama Internasional : false bird of paradise, Lobster Claw, Parrot’s Beak Habitat Tumbuh di hutan tropis, dengan ketinggian maksimum 600 ms.s.n.m… Read more »

Fire star orchid – Epidendrum radicans Lidl.

      No Comments on Fire star orchid – Epidendrum radicans Lidl.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Asparagales Suku : Orchidaceae Nama Indonesia Indonesia : fire star orchid Habitat Epidendrum radicans adalah tanaman anggrek epifit yang memiliki batang tegak dengan daun-daun berbentuk lanceolate yang panjang. Bunganya berwarna merah oranye hingga merah cerah dan biasanya muncul dalam kelompok pada tangkai bunga yang panjang…. Read more »

Owar – Flagellaria indica  L

      No Comments on Owar – Flagellaria indica  L

Sumber : https://images.app.goo.gl/HA6tyevZm9Gv2qeq5 Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Malpighiales Suku : Flagellariaceae Genus : Flagellaria Spesies : Flagellaria indica  L. Nama Indonesia : Owar, Rotan tikus Nama Internasional : (Whip Vine) Habitat Bambu rambat biasa ditemukan di daerah lembap seperti rawa mangrove, rawa air tawar, dan hutan pesisir dengan… Read more »

Anggrek luxurians – Dendrobium luxurians

      No Comments on Anggrek luxurians – Dendrobium luxurians

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Asparagales Suku : Orchidaceae Nama Indonesia Indonesia : anggrek luxurians Habitus Dendrobium luxurians adalah tanaman anggrek epifit yang memiliki batang berbentuk bulat dengan daun-daun kecil yang tumbuh di sepanjang batangnya. Bunganya muncul di batang dengan warna putih atau kuning pucat dan berbentuk unik. Persebaran Dendrobium… Read more »

Anggrek tanah – Cymbidium fynlaysonianum Wall.ex Lindl.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Asparagales Suku : Orchidaceae Nama Indonesia Indonesia : anggrek tanah Habitat Cymbidium fynlaysonianum adalah tanaman anggrek epifit yang tumbuh dengan daun berbentuk pita yang panjang dan bunga yang terletak di tangkai bunga yang menjulang. Bunga-bunganya dapat bervariasi dalam warna, termasuk kuning, hijau, atau merah muda,… Read more »