Sumber : Plantamor.com Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Zingiberales Famili: Zingiberaceae Genus: Curcuma Spesies: Curcuma domestica Val. Sinonim: Curcuma longa L. Nama lokal: kunyit Habitat Curcuma domestica atau yang dikenal dengan kunyit termasuk tanaman herba yang dapat tumbuh mencapai 100 cm. Deskripsi Curcuma domestica memiliki ciri daun termasuk daun lengkap, berbentuk lanset, tepi daun rata, ujung daun… Read more »
Sumber : https://images.app.goo.gl/6FwGwXXjgnRAXedE7 Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Boraginales Suku : Boraginaceae Genus : Cordia Spesies : Cordia bantamensis Blume Nama Indonesia : Kendal Habitat Pohon kendal tumbuh tersebar hampir keseluruh wilayah Indonesia. Selain di Indonesia pohan Kendal juga dapat ditemukan mulai dari India, Cina bagian selatan, Asia Tenggara,… Read more »
Sumber : https://images.app.goo.gl/iat98Bf66W6QCdmm7 Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Ericales Suku : Balsaminaceae Genus : Impatiens Spesies : Impatiens balsamina L. Nama Indonesia : Pacar Air Nama Internasional : Garden Balsam, Rose Balsam, Touch-Me-Not, Spotted Snapweed Habitat Umumnya tumbuh di tempat yang lembab seperti hutan dan pinggir sungai. Deskripsi Impatiens… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Myrtales Famili: Onagraceae Genus: Ludwigia Spesies: Ludwigia hyssopifolia (G. Don) Exell apud A.R. Fernandes Kegunaan : Akarnya berkhasiat untuk mengobati penyakit sifilis, jerawat, bisul, diare dan disentri, radang usus, dan sariawan Keterangan : Ludwigia hyssopifolia merupakan tanaman tahunan, sering kali menjadi berkayu di pangkalnya, tumbuh setinggi 5 – 300cm. Tanaman ini… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Gymnospermae Kelas: Pinopsida Ordo: Pinales Famili: Araucariaceae Genus: Agathis Spesies: Agathis dammara (Lamb.) L.C. Rich. Nama umum : Kayu damar, Amboina pitch tree Deskripsi : Pohon yang besar, tinggi hingga 65m; berbatang bulat silindris dengan diameter yang mencapai lebih dari 1,5 m. Pepagan luar keabu-abuan dengan sedikit kemerahan, mengelupas dalam keping-keping kecil. Daun… Read more »
Sumber: https://www.inaturalist.org/observations/180873995 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Genus: Clitoria Spesies: Clitoria ternatea L. Nama lokal: Kembang telang Deskripsi Tanaman kembang telang atau yang disebut Clitoria ternatea merupakan salah satu tumbuhan habitus semak yang dapat tumbuh sekitar 3 m. Tanaman ini memiliki ciri batang herbaceous, berbentuk bulat, memiliki rambut dipermukaannya, dan dapat membelit. Sementara untuk… Read more »
Sumber: https://www.inaturalist.org/observations/180450053 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Capparales Famili: Capparidaceae Genus: Capparis Spesies: Capparis micracantha DC. Nama lokal: Kledung Habitus Capparis micracantha merupakan tanaman habitus perdu dengan dahan menggantung setinggi 10 m dan bagian batang dan ranting terdapat duri. Deskripsi Tanaman ini memiliki daun berbentuk lonjong dan terkadang berbentuk tombak yang berwarna hijau kekuningan. Tanaman kledung ini… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Gentianales Famili: Apocynaceae Genus: Adenium Spesies: Adenium obesum Roem. & Schult. Nama umum : Kamboja jepang, Desert love Deskripsi : Kamboja jepang memiliki batang besar tidak berkambium, bagian bawahnya menyerupai umbi, . Daun adenium ada berbagai ragam, bentuk lonjong, runcing, kecil dan besar, serta ada yang berbulu halus, ada pula yang… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Magnoliales Famili: Annonaceae Genus: Annona Spesies: Annona reticulata L. Nama umum : Mulwo, Buah Nona, custard apple (b. ing) Deskripsi : Pohon kecil meranggas atau semi- hijau sepanjang tahun yang tingginya mencapai 8 meter hingga 10 meter dengan mahkota terbuka dan tidak beraturan. Daun ramping tidak berbulu, lurus dan runcing di pucuk. Bunga berwarna… Read more »