Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Myrtales Suku : Myrtaceae Genus : Melaleuca Spesies : Melaleuca kajuputi Powell Deskripsi Tanaman kayu putih adalah tanaman yang dapat bertumbuh pada tanah tandus dan tahan panas serta bisa bertunas kembali apabila sudah terjadi kebakaran. Umumnya tanaman kayu putih ini dapat bertumbuh pada dataran yang rendah dengan… Read more »
sumber : http://plantamor.com/species/info/paederia/foetida#gsc.tab=0 Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Rubiales Famili: Rubiaceae Genus: Paederia Spesies: Paederia foetida L. Kegunaan : Kejang, kandung empedu, malnutrisi, sakit kuning, radang usus, disentri, bronkitis, batuk, rematik, patah tulang, keseleo, kencing tidak lancar Deskripsi : Paederia foetida merupakan tanaman merambat yang tumbuh cepat, ramping, abadi, dan menghasilkan batang sepanjang 1,5 – 7… Read more »
Sumber : plantamor.com Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Scrophulariales Famili: Bignoniaceae Genus: Crescentia Spesies: Crescentia cujete L. Nama lokal : Majapahit, berenuk, berunuk Deskripsi Crescentia cujete atau buah majapahit merupakan tanaman perdu yang tingginya dapat mencapai 20 m. Tanaman ini memiliki ciri akar tunggang, batangnya berkayu, berbentuk bulat, bercabang, berduri, dan berwarna putih kekuningan. Selain itu, daunnya… Read more »
Sumber: https://www.inaturalist.org/observations/180873995 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Genus: Clitoria Spesies: Clitoria ternatea L. Nama lokal: Kembang telang Deskripsi Tanaman kembang telang atau yang disebut Clitoria ternatea merupakan salah satu tumbuhan habitus semak yang dapat tumbuh sekitar 3 m. Tanaman ini memiliki ciri batang herbaceous, berbentuk bulat, memiliki rambut dipermukaannya, dan dapat membelit. Sementara untuk… Read more »
Sumber: https://www.socfindoconservation.co.id/plant/902 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Sapindales Famili: Rutaceae Genus: Citrus Spesies: Citrus japonica Thunb. Nama lokal: Jeruk Nagami (Kumquat) Deskripsi Citrus japonica merupakan tanaman habitus semak yang tingginya dapat mencapai 5 m. Tanaman ini memiliki ciri morfologi antara lain termasuk akar tunggang, batangnya bercabang dan terdapat duri, daunnya berbentuk obovate-elips dan berwarna hijau, buahnya berbentuk… Read more »
Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi : Spermatophyta Kelas : Dicotyledoneae Bangsa : Fagales Suku : Casuarinaceae Genus : Casuarina Spesies : Casuarina equisetifolia L. Deskripsi Cemara udang memiliki jenis akar tunggang dan cenderung putih kotor atau kekuningan. Batangnya tegak lurus kurang lebih berdiameter 100 cm. Rantingnya menyerupai jarum dengan panjang 30 cm. Warna kulit kayu cemara abu-abu kecoklatan hingga… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Magnoliales Famili: Annonaceae Genus: Artabotrys Spesies: Artabotrys hexapetalus (L.f.) Bhandari Kegunaan : Berkhasiat mengobati batuk akibat bronkitis, sesak napas, dan malaria Deskripsi : Artabotrys hexapetalus adalah tanaman merambat yang selalu hijau atau semak belukar yang tumbuh setinggi 8 meter. Pohon pemanjat berkayu yang kuat, luas jangkauannya, bertangkai banyak, batang tua sangat… Read more »