Ketapang Kencana – Terminalia mantaly H. Perrier.

      No Comments on Ketapang Kencana – Terminalia mantaly H. Perrier.

sumber : https://images.app.goo.gl/XLzBzzjA9iLFsi668

Klasifikasi :
Kingdom: Plantae
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Sub Kelas: Rosidae
Ordo: Myrtales
Famili: Combretaceae
Genus: Terminalia
Spesies: Terminalia mantaly H. Perrier.

Deskripsi :

Pohon berukuran kecil sampai sedang, tingginya 10-20m. Kulitnya halus, belang- belang berwarna abu-abu pucat. Bunga kecil, kehijauan, tidak ada kelopak bunga, berbuntuk spika. Buah halus, bersayap.

Manfaat Ekologis :

Cocok sebagai pohon hias di sepanjang jalan dan di taman, karena penampilannya yang apik, sangat agung jika ditanam di masyarakat.

Kegunaan Lainnya :

Kulit kayu nya dapat digunakan sebagai obat disentri,

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *