Rasmala – Altingia excelsa Noronhae

      No Comments on Rasmala – Altingia excelsa Noronhae

Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Saxifragales Famili: Altingiaceae Genus: Altingia Spesies: Altingia excelsa Noronha Kegunaan : Batang berkhasiat sebagai bahan bangunan. Daun berkhasiat sebagai obat batuk. Keterangan : Altingia excelsa adalah pohon cemara yang dapat tumbuh setinggi 50 meter di daerah beriklim hangat (seperti Indonesia) namun tingginya hanya sekitar 20 meter di wilayah lain seperti Tiongkok…. Read more »

Mulwo – Annona reticulata L.

      No Comments on Mulwo – Annona reticulata L.

Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Magnoliales Famili: Annonaceae Genus: Annona Spesies: Annona reticulata L. Nama umum : Mulwo, Buah Nona, custard apple (b. ing) Deskripsi : Pohon kecil meranggas atau semi- hijau sepanjang tahun yang tingginya mencapai 8 meter hingga 10 meter dengan mahkota terbuka dan tidak beraturan. Daun ramping tidak berbulu, lurus dan runcing di pucuk. Bunga berwarna… Read more »

Congcong Belut – Bridelia sp. (Variegata)

Sumber: https://www.nparks.gov.sg/florafaunaweb/flora/4/1/4105 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Euphorbiales Famili: Euphorbiaceae Genus: Bridelia Spesies: Bridelia sp. (Variegata) Deskripsi Bridelia merupakan tanaman habitus semak merambat yang dapat tumbuh tinggi mencapai 8 m. Tanaman ini memiliki ciri daun bentuk lonjong yang warnanya ada merah muda, putih, hijau dan hijau muda. Daun tanaman ini memiliki ujung yang membulat, tepi rata, terletak… Read more »

Ketepeng Kebo – Senna alata (L.) Roxb.

      No Comments on Ketepeng Kebo – Senna alata (L.) Roxb.

Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Genus: Senna Spesies: Senna alata (L.) Roxb. Kegunaan : Berkhasiat untuk mengobati panu, kurap, kudis, sembelit, cacingan, dan sariawan. Daun, bunga atau kayunya dapat digunakan sebagai obat pencahar Deskripsi : Senna alata adalah semak daun atau pohon kecil dengan cabang mendatar; tingginya bisa mencapai 8 meter, tetapi lebih… Read more »

Talas Padang – Colocasia gigantea

      No Comments on Talas Padang – Colocasia gigantea

Sumber : https://www.youtube.com/watch?app=desktop&v=-nBmL7TNyOE Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Alismatales Suku : Araceae Genus : Colocasia Spesies : Colocasia gigantea  Nama Indonesia : Kajar, Talas Padang, kemumu, kajar-kajar, lumpuy dan rombang Nama Internasional : Colocasia gigantea, giant elephant ear atau Indian taro Habitat Colocasia gigantea  dapat ditemukan di wilayah dimana pertumbuhan besar-besaran dapat diakomodasi. Sangat… Read more »

Hoya – Hoya sp.

      No Comments on Hoya – Hoya sp.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Gentianales Suku : Asclepiadaceae Nama Indonesia Indonesia : hoya Persebaran Persebaran Hoya di Indonesia mulai dari dataran rendah sampai dataran tinggi dengan persebaran paling banyak ditemukan pada dataran rendah. Deskripsi Tumbuhan Hoya hidup sebagai epifit yang menumpang pada tumbuhan lainnya. Hoya memiliki daun tebal (sukulen)…. Read more »

Gempur batu – Pararuellia napifera (Zoll.) Bremek.

Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Lamiales Famili: Acanthaceae Genus: Pararuellia Spesies: Pararuellia napifera (Zoll.) Bremek. Sinonim : Ruellia napifera Zoll. & Mor. Nama umum : Gempur batu (indo), Keji beling (jawa) Deskripsi : Habitus semak, tinggi 100 cm 200 cm. Daun tunggal, pemukaan daun berbulu kasar; warna daun hijau; letak daun berhadapan. Diameter batang 0.2-0.7 cm:… Read more »

Talas / Bentul – Alocacia esculenta

      No Comments on Talas / Bentul – Alocacia esculenta

Sumber :https://plants.ces.ncsu.edu/plants/colocasia-esculenta/ Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Alismatales Suku : Araceae Genus : Alocacia Spesies : Alocacia esculenta  Nama Indonesia : Bentul, Talas Nama Internasional : Coco Yam Habitat Alocacia esculenta hidupnya banyak berada di rawa-rawa atau tempat yang dengan tanah liat.  Deskripsi Tanaman talas (C. esculenta (L.) Schott)… Read more »

Hoya – Hoya diversifolia Bl.

      No Comments on Hoya – Hoya diversifolia Bl.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Gentianales Suku : Asclepiadaceae  Nama Indonesia Indonesia : hoya Persebaran Tumbuhan hoya ini tersebar di India, Burma, Thailand, Kamboja, Laos, Vietnam, Semenanjung Malaysia, dan Indonesia seperti di Sumatera, Jawa, Madura, dan Sulawesi. Deskripsi Tumbuhan Hoya hidup sebagai epifit yang menumpang pada tumbuhan lainnya. Hoya diversifolia… Read more »

Salak – Salacca zalacca (Gaertn.) Voss.

Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Arecales Suku : Arecaceae  Nama Indonesia Indonesia : salak Persebaran Salak ditemukan tumbuh liar di alam di Jawa bagian barat daya dan Sumatra bagian selatan. Deskripsi Tanaman salah memiliki daun yang tegak panjang hingga 6m, dengan masing-masing daun memiliki tangkai daun sepanjang 2m dengan duri… Read more »