Sumber: https://www.inaturalist.org/observations/182370274 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Genus: Desmodium Spesies: Desmodium tortuosum (Sw.) DC. Nama lokal: Desmodium Deskripsi Desmodium tortuosum merupakan tanaman semak yang memiliki ciri daun berbentuk lanset dan berwarna hijau. Sementara bunganya kecil berwarna ungu muda, terletak di ketiak daun, dan kelobaknya berbentuk tabung kecil. Selain itu, biji desmodium berbentuk bulat, kasar,… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Monocotyledoneae Ordo: Asparagales Famili: Orchidaceae Genus: Arachnis Spesies: Arachnis flos-aeris (L.) Rchb.f. Nama lokal : Anggrek kalajengking Deskripsi : Anggrek kalajengking memiliki akar gantung ketika muda, tetapi setelah berumur tua akarnya akan menyentuh tanah dan berubah fungsi menjadi akar tunjang sebagai penunjang dari batangnya. Tanaman ini berbatang kuat, tinggi dan memiliki… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Ericales Famili: Myrsinaceae Genus: Ardisia Spesies: Ardisia villosa Roxb. Nama lokal : Ardisia Deskripsi : Semak kecil setinggi 1,5 m; daun elips sampai elips-lanset atau lonjong-lonjong, 4-20 cm × 1,5-7 cm, vili padat di bawah (jarang gundul), dengan banyak titik kelenjar hitam, urat sekunder 10-15 pasang; hal berkembang biasanya terminal pada… Read more »
sumber : https://images.app.goo.gl/Jxcib3yEfjwty2nL8 Klasifikasi : Kerajaan: Plantae Divisi: Angiospermae Kelas: Eudicot Ordo: Gentianales Keluarga: Loganiaceae Genus: Strychnos Spesies: Strychnos ignatii P.J. Berg. Deskripsi : Strychnos ignatii merupakan tumbuhan perdu merambat yang menghasilkan batang dengan panjang hingga 30 meter dan diameter 5 cm, yang menempel pada penyangga melalui sulur. Di Kalimantan tanaman ini terkadang lebih banyak tumbuh sebagai semak. Seringkali dipanen… Read more »
Sumber: https://www.inaturalist.org/observations/182888068 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Asterales Famili: Asteraceae Genus: Sphagneticola Spesies: Sphagneticola trilobata L. Nama lokal: Wedelia Habitat Tanaman wedelia merupakan salah satu tanaman semak herba yang merambat yang tingginya dapat mencapai 70 cm. Deskripsi Tanaman wedelia ini memiliki ciri daun berwarna hijau mengkilap, bagian bawah berwarna hijau pucat, terdapat bulu putih kasar sederhana,… Read more »
Sumber : https://indiabiodiversity.org/observation/show/16586902 Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledoneae Ordo : Malvales Suku : Malvaceae Genus : Abutilon Spesies : Abutilon indicum (L.) Sweet Nama Indonesia : Kembang Sore, Belangan sumpa, Barulau (Palembang), Cemplok (Jawa), Jeuleupa (Aceh), Kembang sore kecil (Maluku), Gandera ma cupa (Ternate). Nama Internasional : (India Abutilon)… Read more »
Sumber: https://www.socfindoconservation.co.id/plant/256 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Arales Famili: Araceae Genus: Epipremnum Spesies: Epipremnum pinnatum (L.) Engl. Nama lokal: Ekor naga Sinonim Epipremnum angustilobum K.Krause Epipremnum crassifolium Engl. Epipremnum elegans Engl Habitat Epipremnum pinnatum merupakan salah satu tanaman merambat yang panjangnya mencapai 5-50 m. Tanaman ini biasanya daat ditemukan di hutan yang terganggu, hutan sekunder dan primer,… Read more »
Sumber : https://images.app.goo.gl/tHsVrFNQz6AXpLvm8 Klasifikasi Kingdom : Plantae Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : Monocotyledoneae Ordo : Iridales Suku : Iridaceae Genus : Eleutherine Spesies : Eleutherine palmifolia (L.) Merr. Nama Indonesia : Bawang Dayak Nama Internasional : (Dayak Onion) Habitat Tanaman umbi Bawang Dayak Eleutherine palmifolia (L.) Merr tumbuh dengan baik pada daerah tropis dengan ketinggian sekitar 600-1500… Read more »
Sumber: https://www.socfindoconservation.co.id/plant/765 Klasifikasi Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Scrophulariales Famili: Acanthaceae Genus: Thunbergia Spesies: Thunbergia grandiflora Roxb. Nama lokal: bunga madia, bunga terompet biru, bunga langit Habitat Tanaman Thunbergia grandiflora merupakan tanaman semak yang biasanya tumbuh merambat dan tingginya dapat mencapai 20 m. Tanaman ini biasanya ditemukan di tepi hutan, tepi jalan, tepian aliran sungai, hutan terbuka, perkebunan… Read more »
Klasifikasi : Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Sub Divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Ordo: Ebenales Famili: Ebenaceae Genus: Diospyros Spesies: Diospyros sp. Nama umum : Kayu api Deskripsi : Pohon, perdu atau semak, biasanya berumah dua (dioecious) tetapi ada yang berumah tunggal, dengan percabangan monopodial, serta biasanya tanpa banir (akar papan). Kulit batang hitam atau kehitaman di luar, keras dan agak rapuh, dengan permukaan retak-retak, beralur atau bahkan… Read more »